Berita
Oleh Bara Ilyasa pada hari Selasa, 02 Jun 2015 - 12:13:00 WIB
Bagikan Berita ini :
Sikapi Sanksi FIFA

Komisi X Desak Agar DPR Konsultasi dengan Presiden

76index.jpg
Anggota Komisi X DPR RI Dadang Rusdiana (Sumber foto : ISTIMEWA)

JAKARTA (TEROPONGSENAYAN) – Sanksi FIFA yang sudah dijatuhkan kepada PSSI merupakan pil pahit bagi bangsa Indonesia. Akibat sanksi itu Indonesia dikucilkan dari pergaulan sepak bola internasional.

Anggota Komisi X DPR RI Dadang Rusdiana mengatakan, sepak bola itu olahraga yang sangat digemari di Indonesia. "Orang berani berkorban demi bola. Bahkan masyarakat kita sangat antusias dengan perhelatan sepakbola, baik itu ISL, AFC maupun Piala Dunia,” ujarnya Selasa (2/06/2015) di Jakarta.

Menurutnya, DPR akan segera melakukan rapat konsultasi dengan Presiden. Ini dilakukan untuk mencari solusi paska sanksi FIFA tersebut. “Segera akan kita gelar raker komisi,” tegasnya.

tag: #Sepak Bola  #PSSI  #Jokowi  
Bagikan Berita ini :
Advertisement
Leap Telkom Digital
advertisement
Dompetdhuafa X TS : Qurban
advertisement
Berita Lainnya
Berita

RUPST Tahun Buku 2023, Finnet Catat Pertumbuhan Laba Bersih dengan Kenaikan 7,5%

Oleh Sahlan Ake
pada hari Rabu, 03 Jul 2024
JAKARTA (TEROPONGSENAYAN) --Anak usaha PT Telkom Indonesia (Persero) Tbk (Telkom), PT Finnet Indonesia (Finnet) telah mengadakan Rapat Umum Pemegang Saham Tahunan (RUPST) Tahun Buku 2023 pada Rabu ...
Berita

Dua Anggota DPR Diduga Terlibat Judi Online

JAKARTA (TEROPONGSENAYAN) --Mahkamah Kehormatan Dewan (MKD) DPR RI dilaporkan mendapat surat resmi dari Menko Polhukam Hadi Tjahjanto terkait judi online. Dalam surat tertuang sebanyak dua anggota ...