TSGaleri
Oleh Indra Kusuma pada hari Selasa, 26 Mei 2015 - 19:54:07 WIB
Bagikan Berita ini :

RUU Perbukuan

24RUU_PERBUKUAN.jpg
Anggota Komisi X DPR Popong Otje Djunjunan (tengah), Ketua Ikatan Penerbit Indonesia Afrizal Sinaro (kiri), dan Editor Senior PT Gramedia Group Irna Permanasari (kanan) menjadi pembicara "RUU Perbukuan" (26/5/2015) (Sumber foto : Indra Kusuma)
Teropong Juga:

JAKARTA (TEROPONGSENAYAN) -Anggota Komisi X DPR Popong Otje Djunjunan bersama Ketua Ikatan Penerbit Indonesia Afrizal Sinaro dan Editor Senior PT Gramedia Group Irna Permanasari menjadi pembicara diskusi Forum Legislasi tentang RUU Perbukuan di Kompleks Parlemen Senayan, Jakarta Selatan, Selasa (26/5/2015). Dengan adanya RUU Perbukuan diharapkan pemerintah melakukan penelitian mengenai minat baca masyarakat Indonesia. Hal itu penting agar data yang disodorkan kepada masyarakat adalah data yang valid.

tag: #Popong Otje Djunjunan  #RUU Perbukuan  
Bagikan Berita ini :
Advertisement
Leap Telkom Digital
advertisement
BANK DKI JACKONE
advertisement
We Stand For Palestinian
advertisement
DREAL PROPERTY
advertisement
DD MEMULIAKAN ANAK YATIM
advertisement
TSGaleri Lainnya
TSGaleri

Wakil Presiden Jusuf Kalla Kunjungi Lokasi Banjir Bima, NTB

Oleh M Anwar
pada hari Rabu, 28 Des 2016
BIMA (TEROPONGSENAYAN)--Wakil Presiden Jusuf Kalla, Rabu (28/12/2016) mengunjungi Kota dan Kabupaten Bima, NTB untuk melihat dari dekat lokasi korban banjir. Saat tiba Wapres disambut Wakil Ketua DPR ...
TSGaleri

Wakil Ketua DPR Fahri Hamzah Memimpin Delegasi ke Belgia

KUNJUNGAN KERJA DPR KE BELGIA--Wakil Ketua DPR RI Fahri Hamzah memimpin rombongan DPR melakukan kunjungan kerja ke Belgia. Pada kegiatan itu rombongan antara lain bertemu dengan General Manager ...