TSGaleri
Oleh Teropong Senayan/Mulkan Salmun pada hari Selasa, 18 Nov 2014 - 14:39:25 WIB
Bagikan Berita ini :

Fraksi Demokrat Tolak Kenaikan BBM

23Demokrat 001.jpg
Sikap Partai Demokrat soal kenaikan Harga BBM (Sumber foto : Teropong Senayan/Mulkan Salmun)
Teropong Juga:

Ketua Fraksi Partai Demokrat DPR, Edhi Baskoro Yudhoyono (tengah) didampingi penasehat fraksi, Agus Hermanto (kiri) dan Sekretrasis Fraksi Didik Mukrianto serta para pengurus fraksi Partai Demokrat dengan tegas menolak kenaikan BBM bersubsidi yang dilakukan oleh pemerintah karena sudah melukai hati masyarakat dan melanggar UU APBN-P 2014 pada saat memberikan keterangan pers, Selasa, 18/11/2014 di ruang rapat fraksi Partai Demokrat, Gedung Parlemen RI, Jl. Jend. Gatot Subroto, Senayan Jakarta Pusat. Ibas juga mempertanyakan kepada pemerintah kenapa harga BBM bersubsidi dinaikan padahal harga BBM dunia sedang turun.Teropong Senayan/Mulkan Salmun

tag: #tolak kenaikan BBM bersubsidi  
Bagikan Berita ini :
Advertisement
Leap Telkom Digital
advertisement
BANK DKI JACKONE
advertisement
We Stand For Palestinian
advertisement
DREAL PROPERTY
advertisement
DD MEMULIAKAN ANAK YATIM
advertisement
TSGaleri Lainnya
TSGaleri

Wakil Presiden Jusuf Kalla Kunjungi Lokasi Banjir Bima, NTB

Oleh M Anwar
pada hari Rabu, 28 Des 2016
BIMA (TEROPONGSENAYAN)--Wakil Presiden Jusuf Kalla, Rabu (28/12/2016) mengunjungi Kota dan Kabupaten Bima, NTB untuk melihat dari dekat lokasi korban banjir. Saat tiba Wapres disambut Wakil Ketua DPR ...
TSGaleri

Wakil Ketua DPR Fahri Hamzah Memimpin Delegasi ke Belgia

KUNJUNGAN KERJA DPR KE BELGIA--Wakil Ketua DPR RI Fahri Hamzah memimpin rombongan DPR melakukan kunjungan kerja ke Belgia. Pada kegiatan itu rombongan antara lain bertemu dengan General Manager ...