TSGaleri
Oleh Indra Kusuma pada hari Senin, 13 Apr 2015 - 18:05:05 WIB
Bagikan Berita ini :

Mahasiswa Indonesia di Yaman Mengadu ke DPR

65MAHASISWA YAMAN MENGADU KE DPR 3.jpg
Perwakilan mahasiswa Indonesia yang dipulangkan dari Yaman melakukan audiensi dengan anggota Fraksi PKB (Sumber foto : Indra Kusuma)

JAKARTA (TEROPONGSENAYAN) - anggota Komisi I DPR RI dari Fraksi PKB, Ida Fauziah, dan Syaiful Bahri Anshori menerima perwakilan mahasiswa Indonesia yang menempuh pendidikan di Yaman saat melakukan audiensi di Ruang Fraksi PKB, Kompleks Parlemen, Jakarta, Senin (13/4/2015). Fraksi PKB DPR RI berjanji untuk memfasilitasi sejumlah mahasiswa Indonesia di Yaman yang tidak bisa melanjutkan pendidikannya. Bantuan tersebut diberikan dalam wujud penyetaraan ijazah untuk mahasiswa yang ingin bersekolah lagi di Indonesia dan juga pengembalian sejumlah mahasiswa ke Yaman untuk melanjutkan lagi pendidikannya yang sempat tertunda, dengan catatan kondisi keamanan di negara tersebut dinyatakan telah aman kembali.

tag: #FPKB  #Mahsiswa  
Bagikan Berita ini :
Advertisement
Leap Telkom Digital
advertisement
BANK DKI JACKONE
advertisement
We Stand For Palestinian
advertisement
DREAL PROPERTY
advertisement
DD MEMULIAKAN ANAK YATIM
advertisement
TSGaleri Lainnya
TSGaleri

Wakil Presiden Jusuf Kalla Kunjungi Lokasi Banjir Bima, NTB

Oleh M Anwar
pada hari Rabu, 28 Des 2016
BIMA (TEROPONGSENAYAN)--Wakil Presiden Jusuf Kalla, Rabu (28/12/2016) mengunjungi Kota dan Kabupaten Bima, NTB untuk melihat dari dekat lokasi korban banjir. Saat tiba Wapres disambut Wakil Ketua DPR ...
TSGaleri

Wakil Ketua DPR Fahri Hamzah Memimpin Delegasi ke Belgia

KUNJUNGAN KERJA DPR KE BELGIA--Wakil Ketua DPR RI Fahri Hamzah memimpin rombongan DPR melakukan kunjungan kerja ke Belgia. Pada kegiatan itu rombongan antara lain bertemu dengan General Manager ...