Berita
Oleh Bara Ilyasa pada hari Rabu, 30 Sep 2015 - 19:54:11 WIB
Bagikan Berita ini :

KPAI Agar Segera Dampingi Anak Salim Kancil

32anang.jpg
Anang Hermansyah (Sumber foto : istimewa)

JAKARTA (TEROPONGSENAYA) -Komisi Perlindungan Anak Indonesia (KPAI) mestinya mendampingi anak dari Salim Kancil, petani sekaligus aktivis penolak tambang pasir yang tewas dibunuh pada pekan lalu.

Menurut anggota Komisi X DPR Anang Hermansyah, pendampingan KPAI dibutuhkan karena anak Salim masih kecil, dan ketika pembunuhan terjadi, anaknya meyanksikan langsung."Itu berpotensi mengganggu psikologisnya," katanya, Rabu (30/9/2015).

Pembunuhan terhadap Salim Kancil tejadi di depan siswa Taman Kanak-kanak Dharma Wanita, di belakang Balai Desa Selok Awar-Awar, Kecamatan Pasirian, Kabupaten Lumajang, Sabtu pagi, 26 September 2015.

"KPAI mestinya juga segera turun secepatnya dan melakukan pendampingan kepada anak-anak di (Desa) Awar-Awar itu, jangan sampai kasus pembunuhan itu menyisakan memori buruk bagi anak-anak," ujar Anang melalui pesan.(ss)

tag: #KPAI  
Bagikan Berita ini :
Advertisement
Leap Telkom Digital
advertisement
thejoint
advertisement
We Stand For Palestinian
advertisement
DD MEMULIAKAN ANAK YATIM
advertisement
Berita Lainnya
Berita

Komisi III DPR Desak OJK Hapus Aturan Penagihan Utang Gunakan Debt Collector: Banyak Tindak Pidana!

Oleh Sahlan Ake
pada hari Jumat, 10 Okt 2025
JAKARTA (TEROPONGSENAYAN) --Anggota Komisi III DPR RI Abdullah meminta Otoritas Jasa Keuangan (OJK) menghapus isi pasal pada Peraturan OJK Nomor 22 Tahun 2023 Tentang Perlindungan Konsumen dan ...
Berita

MotoGP Mandalika 2025 Berdampak Positif bagi Ekonomi Lokal, Telkom Andil Perkuat Akses Konektivitas Internet

JAKARTA (TEROPONGSENAYAN) --Perhelatan MotoGP Mandalika 2025 yang telah berlangsung selama 3-5 Oktober 2025, di Sirkuit Mandalika, Lombok, Nusa Tenggara, telah berhasil digelar secara sukses. ...