Berita
Oleh Ferdiansyah pada hari Jumat, 21 Apr 2017 - 10:00:43 WIB
Bagikan Berita ini :

Pasca Insiden Penembakan, Capres Perancis Batalkan Kampanye

4Marine-Le-Pen.jpg
Marine Le Pen (Sumber foto : Istimewa)

PARIS (TEROPONGSENAYAN) - Calon Presiden Prancis Marine Le Pen dan Francois Fillon membatalkan kampanyenya, yang dijadwalkan berlangsung pada Jumat (21/4/2017).

Keputusan pembatalan itu diambil lantaran adanya teror penembakan di Champs Elysees, Paris dan menewaskan dua orang aparat kepolisian. Pelaku penembakan juga dilaporkan tewas.

Calon presiden berhaluan ekstrem kanan Le Pen dan calon dari kubu konservatif Fillon membatalkan acara yang seharusnya menjadi hari kampanye terakhir bagi para calon sebelum pemilihan presiden putaran pertama berlangsung pada Minggu.

Penembakan terjadi di pusat perbelanjaan Champs-Elysees hanya beberapa hari menjelang pelaksanaan pemilihan presiden Prancis.

Penyerang tersebut ditembak mati setelah melancarkan tembakan ke arah polisi.(yn/ant)

tag: #teror-di-paris  
Bagikan Berita ini :
Advertisement
Leap Telkom Digital
advertisement
IDUL FITRI 2025 AHMAD NAJIB Q
advertisement
DOMPET DHUAFA RAMADHAN PALESTIN
advertisement
IDUL FITRI 2025 WACHID
advertisement
IDUL FITRI 2025 HEKAL
advertisement
IDUL FITRI 2025 HERMAN KHAERON
advertisement
Berita Lainnya
Berita

Lestari Moerdijat: Dorong Peningkatan Kemampuan Dosen

Oleh Sahlan Ake
pada hari Kamis, 03 Apr 2025
JAKARTA (TEROPONGSENAYAN) --Dorong pengembangan kemampuan dosen untuk mewujudkan transformasi pendidikan tinggi yang tidak hanya berorientasi akademik, tetapi juga membentuk karakter, dan memperkuat ...
Berita

Layani Nasabah pada Libur Lebaran, Bank DKI Terapkan Operasional Terbatas

JAKARTA (TEROPONGSENAYAN) --Sebagai bentuk layanan Bank DKI terhadap kebutuhan masyarakat dalam melakukan transaksi perbankan, Bank DKI menerapkan operasional layanan terbatas pada momen cuti bersama ...