TSGaleri
Oleh Indra Kusuma pada hari Selasa, 28 Jul 2015 - 17:21:21 WIB
Bagikan Berita ini :

Penyaluran KJP Melalui Pameran Jakarta Book and Education Fair 2015

19PENYALURAN_KJP_3.jpg
Pengunjung pameran menunjukkan Kartu Jakarta Pintar (KPJ) saat mengunjungi Jakarta Book and Education Fair 2015 (28/7/2015) (Sumber foto : Indra Kusuma)

JAKARTA (TEROPONGSENAYAN) -Ratusan orang tua bersama anak mereka memadati Pameran Jakarta Book and Education Fair 2015 yang digelar di Plaza Parkir Timur Senayan, Jakarta, Selasa (28/7/2015). Para pemegang Kartu Jakarta Pintar (KJP) berkesempatan untuk membeli buku bacaan dan perlengkapan sekolah mulai dari seragam sekolah, tas sekolah, sepatu, buku dan alat tulis melalui debet rekening Bank DKI, namun sejumlah pengunjung kecewa karena harga kebutuhan sekolah jauh lebih tinggi di atas harga pasaran dan pada saat ingin melakukan pembelian banyak alat Debit yang eror.

tag: #Kartu Jakarta Pintar  
Bagikan Berita ini :
Advertisement
Leap Telkom Digital
advertisement
BANK DKI JACKONE
advertisement
We Stand For Palestinian
advertisement
DREAL PROPERTY
advertisement
DD MEMULIAKAN ANAK YATIM
advertisement
TSGaleri Lainnya
TSGaleri

Wakil Presiden Jusuf Kalla Kunjungi Lokasi Banjir Bima, NTB

Oleh M Anwar
pada hari Rabu, 28 Des 2016
BIMA (TEROPONGSENAYAN)--Wakil Presiden Jusuf Kalla, Rabu (28/12/2016) mengunjungi Kota dan Kabupaten Bima, NTB untuk melihat dari dekat lokasi korban banjir. Saat tiba Wapres disambut Wakil Ketua DPR ...
TSGaleri

Wakil Ketua DPR Fahri Hamzah Memimpin Delegasi ke Belgia

KUNJUNGAN KERJA DPR KE BELGIA--Wakil Ketua DPR RI Fahri Hamzah memimpin rombongan DPR melakukan kunjungan kerja ke Belgia. Pada kegiatan itu rombongan antara lain bertemu dengan General Manager ...