Bisnis
Oleh Sahlan Ake pada hari Senin, 06 Apr 2015 - 11:18:39 WIB
Bagikan Berita ini :

Ditanya Soal Uang Muka Mobil, Sofyan Djalil Lempar ke Jokowi

8Sofyan Djalil (indra).jpg
Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Sofyan Djalil (kedua, kiri) (Sumber foto : IndraKusuma/TeropongSenayan)

JAKARTA (TEROPONGSENAYAN) - Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Sofyan Djalil enggan menjawab pertanyaan terkait uang muka kendaraan. Ia malah menyuruh wartawan tanya langsung ke Presiden Jokowi.

"Tanyakan saja ke (Presiden) Jokowi nanti, kan nanti dia hadir juga," kata Sofyan Djalil di Gedung DPR RI, Senin (6/4/2015).

Sofyan tiba didepan Gedung Nusantara V pukul 10.30 WIB dengan mengenakan kemeja putih dan dasi putih dengan berbalutkan jas berwarna biru.

"Saya datang hanya mendampingi Presiden saja," kata Sofyan yang tidak mau berbicara banyak dan langsung beranjak ke Gedung Nusantara IV yang bersebelahan dengan Gedung Nusantara V. (al)

tag: #mobil pejabat  #perpres tunjangan mobil  #sofyan djalil  
Bagikan Berita ini :
Advertisement
Leap Telkom Digital
advertisement
IDUL FITRI 2025 AHMAD NAJIB Q
advertisement
DOMPET DHUAFA RAMADHAN PALESTIN
advertisement
IDUL FITRI 2025 WACHID
advertisement
IDUL FITRI 2025 HEKAL
advertisement
IDUL FITRI 2025 HERMAN KHAERON
advertisement
Bisnis Lainnya
Bisnis

Inilah 10 Kesepakatan Awal dalam Negosiasi Dagang RI-AS Terkait Kenaikan Tarif

Oleh Achmad Faridz Ramadhan
pada hari Jumat, 18 Apr 2025
Sebagai respons cepat atas pemberlakuan tarif baru dari pemerintah Amerika Serikat, Indonesia langsung melakukan diplomasi intensif dengan pihak AS. Dalam kunjungan resmi ke Washington DC, perwakilan ...
Bisnis

Terungkap! Ini Besaran Tarif Ekspor RI yang Berlaku di AS Usai Kenaikan Pajak Trump

JAKARTA, TEROPONGSENAYAN.COM - Pemerintah Indonesia akhirnya mengungkap detail tarif baru yang dikenakan Amerika Serikat terhadap produk ekspor unggulan dari Tanah Air. Dalam negosiasi bilateral yang ...