Ragam
Oleh Ahmad Syaikh pada hari Sabtu, 15 Des 2018 - 12:49:52 WIB
Bagikan Berita ini :

Libur Natal dan Tahun Baru, Ancol Hadirkan Wahana Dinoland

39Dufan.jpg.jpg
Dunia Fantasi (Sumber foto : Istimewa)

JAKARTA (TEROPONGSENAYAN) -- PT Taman Impian Jaya Ancol (TIJA) telah menyiapkan beragam acara dan pertunjukan menarik untuk mengisi musim libur Natal dan Tahun Baru di Ibukota, salah satunya adalah dengan menghadirkan wahana baru bernama Dinoland.

"Pertunjukan ini dibuka mulai 15 Desember 2018 hingga 13 Januari 2019. Pertunjukannya dimulai sejak pukul 14.00-17.00 setiap hari," kata Vice Presiden TIJA, Sunarto, seperti dikutip beritajakarta.id, Sabtu (15/12/2018).

Sunarto juga mengatakan, di penghujung tahun ini, pihaknya juga memberikan promo tiket annual pass Dufan yang dibandrol senilai Rp 235.000.

Nah, melalui tiket tersebut, para pengunjung dapat menikmati gratis seluruh wahana yang ada di Dufan, termasuk wahana baru Dinoland.

"Periode promo annual pass ini berlaku hingga 13 Januari 2019," tandasnya. (ahm)

tag: #liburan-natal  
Bagikan Berita ini :
Advertisement
Leap Telkom Digital
advertisement
IDUL FITRI 2025 AHMAD NAJIB Q
advertisement
DOMPET DHUAFA RAMADHAN PALESTIN
advertisement
IDUL FITRI 2025 WACHID
advertisement
IDUL FITRI 2025 HEKAL
advertisement
IDUL FITRI 2025 HERMAN KHAERON
advertisement
Ragam Lainnya
Ragam

Tetap Aktif dan Berdaya di Usia Lanjut: Optimalisasi AI untuk Menambah dan Merawat Pengetahuan

Oleh Ariady Achmad
pada hari Senin, 24 Mar 2025
Usia lanjut sering kali diiringi oleh tantangan seperti menyusutnya lingkaran sosial, menurunnya keterlibatan dalam dunia kerja, serta perubahan pola aktivitas sehari-hari. Namun, di era digital dan ...
Ragam

Film Buya Hamka Luar Biasa, Wajib Ditonton dan Perlu

JAKARTA (TEROPONGSENAYAN) --Ketika saya menerima undangan dari Chandra Tirta W saat itu saya sedang di Bandung, dan saya mempercepat kepulangam ke Jakarta dari rencana sebelumnya akan pulang hari ...