Berita
Oleh Mandra Pradipta pada hari Kamis, 29 Okt 2015 - 15:02:33 WIB
Bagikan Berita ini :

MKD DPR Akui Belum Temukan Bukti Perselingkuhan Arzeti Bilbina

89e97eb51983fc9ec416533223d9f510b0_XL.jpg
Arzeti Bilbina (Sumber foto : Ist)

JAKARTA (TEROPONGSENAYAN) - Ketua Mahkamah Kehormatan Dewan (MKD) DPR Surahman Hidayat mengatakan bahwa sampai saat ini pihaknya terus mengumpulkan bukti kasus anggota Komisi VIII DPR dari Fraksi PKB Arzeti Bilbina terkait penggerebekan dengan Dandim Sidoarjo Letkol Rizeki.

"Kita terus kumpulkan data-data dari kliping koran, berita tv, talkshow radio, dan media online," kata Surahman kepada TeropongSenayan di gedung Nusantara II DPR, Jakarta, Kamis (29/10/2015).

Hanya saja, politikus Partai Keadilan Sejahtera ini mengungkapkan kalau sampai saat ini belum ada pengaduan terkait kasus Arzeti ke Mahkamah Kehormatan Dewan. Untuk itu, pihaknya belum akan menentukan sikap perihal kasus tersebut.

"Belum ada pengaduan, kita belum melihat ada bukti pelanggaran sampai saat ini," jelasnya. (iy)

tag: #arzeti bilbina  #mkd dpr  #pkb  
Bagikan Berita ini :
Advertisement
IDUL FITRI 2024
advertisement
IDUL FITRI 2024 MOHAMAD HEKAL
advertisement
IDUL FITRI 2024 ABDUL WACHID
advertisement
IDUL FITRI 2024 AHMAD NAJIB
advertisement
IDUL FITRI 2024 ADIES KADIR
advertisement
Berita Lainnya
Berita

Dewas KPK Sidang Etik Nurul Ghufron Hari Ini

Oleh Sahlan Ake
pada hari Kamis, 02 Mei 2024
JAKARTA (TEROPONGSENAYAN) --Dewan Pengawas KPK menggelar sidang perdana dugaan pelanggaran etik wakil ketua KPK Nurul Ghufron. Ghufron terlibat dugaan etik dalam proses mutasi pegawai di Kementerian ...
Berita

Momentum Hardiknas 2024, Ikramullah Akmal Dorong Pemuda Semakin Terdidik untuk Memenangkan Masa Depan

MAKASAR (TEROPONGSENAYAN) --Tenaga Ahli Wakil Ketua MPR RI, Dr. Ikramullah Akmal, S.Sos., M.Si memberikan pandangannya menyambut Hari Pendidikan Nasional 2 Mei 2024. Menurutnya, pendidikan yang ...