Berita
Oleh syamsul bachtiar pada hari Selasa, 18 Jul 2017 - 10:51:06 WIB
Bagikan Berita ini :

MAKI: Mudah-mudahan Minggu Ini Novanto Ditahan

71bonyamin2.jpg
Koordinator Masyarakat Anti Korupsi Indonesia (MAKI) Boyamin Saiman (Sumber foto : ist)

JAKARTA (TEROPONGSENAYAN)--Koordinator Masyarakat Anti Korupsi Indonesia (MAKI) Boyamin Saiman bersyukur atas penetapan status tersangka kepada Ketua DPR Setya Novanto dalam kasus koruspi e-KTP oleh Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK).

"Alhamdulillah," kata Boyamin saat dihubungi di Jakarta, Selasa (18/07/2017).

Lebih lanjut Boyamin berharap agar KPK segera melakukan proses penahanan terhadap Novanto.

"Kami harap Minggu ini SN (Setya Novanto) sudah ditahan KPK," tandas dia.

Ditegaskannya, MAKI juga akan siap meladeni upaya hukum yang dilakukan Setya Novanto ke depannya.


"Dan jika dia melakukan praperadilan, maka MAKI pasti gugat intervensi. Kami malah senang hati jika SN praperadilan. Kita bisa-bukaan," pungkas dia.

Seperti diketahui, KPK pada Senin (17/7/2017) menetapkan Setya Novanto sebagai tersangka dalam kasus korupsi e-KTP. (plt)

tag: #korupsi-ektp  #setya-novanto  
Bagikan Berita ini :
Advertisement
Leap Telkom Digital
advertisement
RAMADHAN 2025 H ABDUL WACHID
advertisement
DOMPET DHUAFA RAMADHAN PALESTIN
advertisement
RAMADHAN 2025 M HAEKAL
advertisement
RAMADHAN 2025 AHMAD NAJIB Q
advertisement
DD MEMULIAKAN ANAK YATIM
advertisement
Berita Lainnya
Berita

OSO Terpilih Ketum Kushin Ryu Karete Indonesia

Oleh Sahlan Ake
pada hari Senin, 17 Mar 2025
JAKARTA (TEROPONGSENAYAN) --Oesman Sapta Odang (OSO) terpilih menjadi Ketua Umum Kushin Ryu M Karate Do Indonesia (KKI) periode 2025-2029. Para pengurus daerah memilih OSO secara aklamasi, dalam ...
Berita

Komisi IV DPR Ingatkan Pemda: Pantai Jangan Dikuasai Swasta, Tetap Jaga Lingkungan

JAKARTA (TEROPONGSENAYAN) --Anggota Komisi IV DPR RI Daniel Johan mengingatkan Pemerintah Daerah (Pemda) untuk lebih tegas dalam mengatur dan mengawasi penggunaan ruang laut dan pesisir. Khususnya ...