Jakarta
Oleh untung ss pada hari Minggu, 26 Jul 2015 - 08:45:27 WIB
Bagikan Berita ini :

Selama Ramadhan PMKS di Jakarta Turun

29pengemis ilustrasi.jpeg
Ilustrasi Pengemis di Jakarta (Sumber foto : Indra Kusuma)
Teropong Juga:

JAKARTA (TEROPONGSENAYAN) -Selama Ramadhan Pemprov DKI penyandang masalah kesejahteraan sosial (PMKS) menurut. Berdasarkan data di Dinas Sosial DKI, jumlah PMKS yang terjaring hanya 804 orang. Angka ini menurun 35 dari tahun tahun 2014 sebanyak 1.231 orang.

"Kita terus lakukan pengembangan dan pelatihan, bahkan pembentukan balai latihan kerja bagi PMKS yang terjaring," kata Wakil Gubernur DKI Djarot Syaiful Hidayat, Sabtu (25/7/2015).

Kepala Bidang Rehabilitasi Sosial Dinas Sosial DKI Jakarta Chaidir mengatakan, penurunan angka PMKS ini selain penertiban juga kesadaran masyarakat untuk tidak memberi apapun kepada mereka

"PMKS juga sudah mulai tidak nyaman dengan aktifitas mereka yang selalu dipantau oleh tim kami. Karena kami tidak hanya melakukan penjagaan tapi juga adanya laporan masyarakat melalui aplikasi Qlue,” tandas Chaidir lagi.

PMKS yang terjaring, dibawa ke Panti Sosial Bina Insan (PSBI) Bangun Daya yang ada di Cengkareng dan Cipayung. Mereka akan diberikan pembinaan keterampilan dan diminta membuat surat pernyataan bermaterai agar tidak kembali ke Jakarta sebagai PMKS. (ss)

tag: #pengemis DKI  
Bagikan Berita ini :
Advertisement
Leap Telkom Digital
advertisement
BANK DKI JACKONE
advertisement
We Stand For Palestinian
advertisement
DREAL PROPERTY
advertisement
DD MEMULIAKAN ANAK YATIM
advertisement
Jakarta Lainnya
Jakarta

Mahasiswa Kecewa dengan Sikap KPK: Ancam Akan Lapor ke Jokowi

Oleh Sahlan Ake
pada hari Rabu, 10 Agu 2022
JAKARTA (TEROPONGSENAYAN) --Mahasiswa yang tergabung dalam Aliansi Mahasiswa Menggugat kembali melakukan aksi di depan Kantor Badan Perencanaan dan Pembangunan Nasional (Bappenas). Massa aksi ...
Jakarta

Muncul Nama Heru Budi Hartono Pengganti Anies Baswedan, Siapa Dia?

JAKARTA (TEROPONGSENAYAN)- Masa jabatan Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan akan habis masa jabatan pada 16 Oktober 2022. Mengingat Pilkada baru digelar 2024, posisi Anies akan diisi oleh penjabat ...