Zoom
Oleh Mandra Pradipta pada hari Kamis, 04 Jun 2015 - 17:07:28 WIB
Bagikan Berita ini :

Politisi Pendukung Jokowi: Dana Gentong Babi Mudah Tercium

2gentong-babi.jpg
Ilustrasi (Sumber foto : TeropongSenayan)

JAKARTA (TEROPONGSENAYAN) - Anggota Komisi II DPR dari Fraksi Hanura, Rufinus Hotmaulana Hutauruk mengatakan bahwa dana Pilkada serentak yang berasal dari pembiayaan APBN rawan korupsi.

Oleh karenanya, politik 'gentong babi' yang ditakutkan banyak pihak dirasa tidak akan berlangsung. Ini mengingat tindakan tersebut gampang tercium dan justru bisa menjadi bumerang.

"Mengenai dana Pilkada sangat rawan untuk korupsi, mengingat sudah ada beberapa temuan bahwa adanya ketidakpatuhan terhadap perundang-undangan sehingga ada indikasi kerugian negara sebesar 34,34 miliar," kata Rufinus kepada TeropongSenayan di gedung Nusantara II DPR, Jakarta, Kamis (4/6/2015).

Politisi pendukung Jokowi ini mengungkapkan jika Partai Hanura sendiri sudah sangat siap untuk menyambut pesta demokrasi Pilkada serentak. Partai besutan Wiranto tersebut diakuinya sudah menyiapkan calon kepala daerah yang berkompeten. (iy)

tag: #politik gentong babi  #gentong babi  #pilkada  
Bagikan Berita ini :
Advertisement
Leap Telkom Digital
advertisement
BANK DKI JACKONE
advertisement
We Stand For Palestinian
advertisement
DREAL PROPERTY
advertisement
DD MEMULIAKAN ANAK YATIM
advertisement
Zoom Lainnya
Zoom

Mengapa Jual Beli Jabatan Merupakan Modus Korupsi yang Populer?

Oleh Wiranto
pada hari Kamis, 06 Jan 2022
JAKARTA (TEROPONGSENAYAN)-Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) telah menangkap Walikota Bekasi Rahmat Effendi, pada Rabu (5/1/2022). KPK mengamankan 12 orang termasuk Wali Kota Bekasi Rahmat ...
Zoom

Anies dan Ridwan Kamil Akan Digugat Apindo, Ini Alasannya

JAKARTA (TEROPONGSENAYAN)- Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan kini sedang berhadap-hadapan dengan pengusaha. Anies vs pengusaha ini terkait dengan keputusan Anies yang mengubah kenaikan UMP dari ...