Jakarta
Oleh Alfian Risfil pada hari Jumat, 09 Okt 2015 - 00:45:20 WIB
Bagikan Berita ini :

Sekda DKI: Kemendagri Minta Kita Melakukan Percepatan Dulu

89saefullah-sekda-DKI.jpg
Saefullah, Sekda Pemprov DKI (Sumber foto : Istimewa)

JAKARTA (TEROPONGSENAYAN) - Hingga kini, Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) belum juga mengesahkan APBD Perubahan milik Pemprov DKI karena rendanya serapan APBD 2015.

Kemendagri meminta Pemerintah Provinsi (Pemprov) DKI mempercepat penyerapan anggaran tahun 2015 terlebih dahulu.

Hal itu disampaikan oleh Sekretaris Daerah (Sekda) DKI Saefullah di Balai Kota DKI, ‎Jakarta, Kamis (8/10/2015).

"Iya masih dibahas sama Kemendagri. Dalam catatannya Kemendagri meminta kita melakukan percepatan dulu," kata Saefullah.

Meski begitu, ia mengaku optimistis dalam sisa waktu dua bulan ini, sebelum tutup tahun anggaran penyerapan anggaran DKI akan cukup tinggi.

"Kita masih optimistis dalam sisa waktu ini bisa meningkatkan penyerapan anggaran DKI," ujar Saefullah. (mnx)

tag: #RAPBD-P DKI 2015  #Kemendagri  
Bagikan Berita ini :
Advertisement
Leap Telkom Digital
advertisement
IDUL FITRI 2025 AHMAD NAJIB Q
advertisement
DOMPET DHUAFA RAMADHAN PALESTIN
advertisement
IDUL FITRI 2025 WACHID
advertisement
IDUL FITRI 2025 HEKAL
advertisement
IDUL FITRI 2025 HERMAN KHAERON
advertisement
Jakarta Lainnya
Jakarta

Tujuh Indikator Pelemahan Ekonomi dan Tantangan Pertumbuhan.

Oleh Tim Teropong Senayan
pada hari Sabtu, 05 Apr 2025
Situasi perekonomian Indonesia saat ini menunjukkan berbagai tanda pelemahan yang menghambat pertumbuhan ekonomi. Setidaknya terdapat tujuh indikator utama yang menggambarkan kondisi ini: 1. ...
Jakarta

Rupiah Terus Melemah: Apa yang Bisa Dilakukan?

Jakarta, 25 Maret 2025-Nilai tukar rupiah terhadap dolar AS kembali mengalami tekanan signifikan. Hari ini, rupiah telah mencapai Rp16.549 per dolar AS, bahkan sempat menyentuh Rp16.639 di pasar ...