Jakarta
Oleh Emka Abdullah pada hari Minggu, 13 Sep 2015 - 10:13:16 WIB
Bagikan Berita ini :

Dipimpin Ahok, Jakarta Selalu Gaduh

82ahok1.jpg
Ahok (Sumber foto : Eko Hilman)

JAKARTA (TEROPONGSENAYAN)-Ketua Umum Gerakan Masyarakat Jakarta (GMJ) KH. Fachrurrozi menilai kepempinan Basuki Tjahaja Purnama (Ahok) di Jakarta sudah tak bisa diteruskan lagi.

Baca juga :Katanya Ahok Bersih, Kok Melawan BPK

Selama menjadi Gubernur DKI Jakarta, Ahok selalu membuat kegaduhan. Dari sisi kinerja juga tak ada yang bisa dibanggakan.

Baca juga : BPK Melawan Ahok

"Bagaimana mau dibilang kinerjanya bagus, serapan anggaran pembangunannya saja rendah sekali," ujar Fachrurrozi kepada TeropongSenayan di Jakarta, Minggu (13/9/2015).

Baca juga :Kata Warga Jakarta, Jokowi 'Adem' Sedangkan Ahok Arogan

Baca juga :Istri Ahok Diduga Terlibat Skandal Korupsi

Fachrurrozi juga menilai Ahok bukanlah figur yang bersih. Buktinya, berdasarkan audit Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) Ahok terindikasi melakukan pelanggaran dalam pembelian tanah RS Sumber Waras senilai Rp191 miliar.

Baca juga : Ahok vs JJ Rizal

"Ahok tidak bersih dan tidak anti korupsi. Saya yakin hasil audit BPK benar adanya," tegas Fachrurrozi yang pernah melaporkan Ahok ke Polda Metro Jaya terkait dugaan korupsi pembelian tanah RS Sumber Waras.

Baca juga :Hina TNI, Ahok Dilaporkan KeBareskrim Polri

Ulama Betawi ini menyatakan kepemimpinan Ahok harus diakhiri di 2017. Setelah itu, lanjutnya, masyarakat Jakarta bisa memilih figur yang berkinerja baik, jujur, dan tidak bikin gaduh.(ss)

tag: #ahok  #gaduh  
Bagikan Berita ini :
Advertisement
Leap Telkom Digital
advertisement
BANK DKI JACKONE
advertisement
We Stand For Palestinian
advertisement
DREAL PROPERTY
advertisement
DD MEMULIAKAN ANAK YATIM
advertisement
Jakarta Lainnya
Jakarta

Mahasiswa Kecewa dengan Sikap KPK: Ancam Akan Lapor ke Jokowi

Oleh Sahlan Ake
pada hari Rabu, 10 Agu 2022
JAKARTA (TEROPONGSENAYAN) --Mahasiswa yang tergabung dalam Aliansi Mahasiswa Menggugat kembali melakukan aksi di depan Kantor Badan Perencanaan dan Pembangunan Nasional (Bappenas). Massa aksi ...
Jakarta

Muncul Nama Heru Budi Hartono Pengganti Anies Baswedan, Siapa Dia?

JAKARTA (TEROPONGSENAYAN)- Masa jabatan Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan akan habis masa jabatan pada 16 Oktober 2022. Mengingat Pilkada baru digelar 2024, posisi Anies akan diisi oleh penjabat ...